Resep Kue Kering Coco Crunch Dengan Kacang Mede . Coco crunch merupakan sereal yang berasal dari biji gandum yang diolah sehinga menjadi bentuk camilan yang renyah dan umumnya dinikmati sebagai sereal sarapan di pagi hari. coco crunch ini sesuai namanya memang mengandung coklat sehingga sangat digemari anak-anak yang menyukai makanan yang berasakan coklat. Selain dapat dikonsumsi secara langsung, sereal ini dapat juga diolah menjadi camilan kue kering loh !. Selain kita dapat menikmati sensasi renyahnya coco crunch dalam kue kering, kita bisa juga merasakan gurihnya kacang mede yang dicampur ke dalam kue kering ini.
Pembuatannya pun cukup mudah dan kami yakin, anda pun bisa membuatnya tanpa kesulitan. Untuk lebih jelasnya silahkan disimak berikut ini :
Bahan - bahan
1. 225 g tepung terigu
2. 150 g margarin
3. 125 g tepung gula
4. 50 g kacang mede yang telah di sangrai dan di tumbuk kasar
5. 1 butir telur
6. 1/8 sendok teh baking powder
7. coco crunch
1. Siapkan wadah, masukkan tepung gula dan margarine, kocok hingga rata selama 30 detik
2. Masukkan telur dan aduk rata kembali
3. Setelah itu, masukkan kacang mede tumbuk, tepung terigu, dan baking powder ke dalam adonan kue tadi sambil di ayak dan aduk hingga adonan merata.
4. Ambil adonan dari wadah menggunakan sendok dan bentuk sesuai selera di atas loyang yang telah diolesi margarin.
5. Taburi dengan coco crunch di atas kue tersebut.
6. Pangang dalam oven yang bersuhu 150 derajat celcius selama 25 menit atau hingga kue matang.
7. angkat dari oven dan sajikan sebagai camilan untuk keluarga tercinta atau teman anda.
Sangat mudah dalam pembuatannya bukan ?. Demikian info dari kami mengenai resep kue kering coco crunch dengan kacang mede ini dan semoga bermanfaat untuk anda.
Pembuatannya pun cukup mudah dan kami yakin, anda pun bisa membuatnya tanpa kesulitan. Untuk lebih jelasnya silahkan disimak berikut ini :
Bahan - bahan
1. 225 g tepung terigu
2. 150 g margarin
3. 125 g tepung gula
4. 50 g kacang mede yang telah di sangrai dan di tumbuk kasar
5. 1 butir telur
6. 1/8 sendok teh baking powder
7. coco crunch
Cara Membuat Kue Kering Coco Crunch Dengan Kacang Mede
Untuk membuat kue kering ini, perhatikan langkah - langkah berikut :1. Siapkan wadah, masukkan tepung gula dan margarine, kocok hingga rata selama 30 detik
2. Masukkan telur dan aduk rata kembali
3. Setelah itu, masukkan kacang mede tumbuk, tepung terigu, dan baking powder ke dalam adonan kue tadi sambil di ayak dan aduk hingga adonan merata.
4. Ambil adonan dari wadah menggunakan sendok dan bentuk sesuai selera di atas loyang yang telah diolesi margarin.
5. Taburi dengan coco crunch di atas kue tersebut.
6. Pangang dalam oven yang bersuhu 150 derajat celcius selama 25 menit atau hingga kue matang.
7. angkat dari oven dan sajikan sebagai camilan untuk keluarga tercinta atau teman anda.
Sangat mudah dalam pembuatannya bukan ?. Demikian info dari kami mengenai resep kue kering coco crunch dengan kacang mede ini dan semoga bermanfaat untuk anda.